Ibu Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Berau Mendampingi Kunjungan Kerja Bersama Rombongan Menteri PMK RI ke Puskesmas Tanjung Redeb

Pada tanggal 1 Februari 2024, Ibu Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Berau, Lamlay Sarie S.si, Apt, M.Sc., turut mendampingi dr. Nia Reviani MAPS, Assistant Deputy for Health Service Improvement, dalam kunjungan kerja ke Puskesmas Tanjung Redeb. Kunjungan ini merupakan bagian dari agenda kunjungan kerja bersama rombongan Menteri Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK) Republik Indonesia (RI).…

Menko PMK RI Muhadjir Effendy Dorong Penanggulangan Stunting di Kabupaten Berau

Pada hari ini, (01/02/2024) ibu Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Berau, Lamlay Sarie S.si, Apt, M.Sc., bersama Forkopimda dan Wakil Bupati Berau turut hadir dalam kunjungan kerja dan dialog bersama Menteri Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Republik Indonesia (RI), Muhadjir Effendy. Kunjungan tersebut dilakukan dalam rangka penyaluran Bantuan Cadangan Pangan Pemerintah (CPP) serta percepatan…

Kasus Diare Melonjak di Kabupaten Berau, Pemerintah Ambil Langkah Cepat

*Kabupaten Berau, Kalimantan Timur* – Peningkatan drastis kasus diare di Kabupaten Berau, Kalimantan Timur, menjadi perhatian serius bagi warga setempat. Data terbaru dari Dinas Kesehatan Kabupaten Berau menunjukkan lonjakan tajam kasus diare dalam beberapa minggu terakhir, mengundang kekhawatiran di kalangan masyarakat. Meskipun faktor-faktor penyebab peningkatan ini masih dalam penyelidikan, kualitas air yang buruk, sanitasi yang…

Mengenal Difteri: Penyakit Serius yang Memerlukan Perhatian Serius

Difteri adalah penyakit serius yang disebabkan oleh bakteri Corynebacterium diphtheriae. Penyakit ini dapat menyerang saluran pernapasan, tenggorokan, dan kulit. Difteri dapat menyebar melalui udara ketika seseorang yang terinfeksi batuk atau bersin, serta dapat menyebar melalui kontak langsung dengan luka atau sekresi dari orang yang terinfeksi. Meskipun vaksinasi telah mengurangi insiden difteri secara signifikan, penyakit ini…

Berau Sehat Awards 2023: Inspirasi untuk Meningkatkan Kesehatan

Bupati Berau, Hj. Sri Juniarsih Mas, merasa sangat bangga dan gembira bisa turut serta dalam acara Berau Sehat Awards 2023 dan Penyerahan Hadiah Pembinaan untuk Forum Komunikasi Sehat (FKKS) serta Pokja Kelurahan dan Kampung Sehat. Pada kesempatan tersebut, Sri Juniarsih menyampaikan rasa syukur dan kebanggaannya terhadap komitmen serta upaya keras yang telah diberikan dalam mewujudkan…

Berau Meraih Penghargaan Swasti Saba Padapa 2023

JAKARTA – Kabupaten Berau di bawah kepemimpinan Bupati Sri Juniarsih Mas dan Wakil Bupati Gamalis, meraih penghargaan prestisius Swasti Saba Padapa 2023 atas capaian luar biasa dalam mewujudkan Kabupaten Berau yang Sehat pada Tahun 2023. Bupati Berau, Sri Juniarsih Mas, menerima penghargaan tersebut langsung dari Menteri Kesehatan Republik Indonesia, Budi Gunadi Sadikin, dalam acara penganugerahan…

Berau Kabupaten Aman Pangan

Kabupaten Berau Masuk Nominasi sebagai Kabupaten Aman Pangan, Kabupaten Berau  berhasil masuk nominasi 6 (enam ) kabupaten Kota dengan Nilai tertinggi dari 130 Kabupaten kota yang melakukan penilaian mandiri pada tahun  2021- 2022 Kabupaten Berau yang merupakan Kabupaten Wisata tentunya pangan yang aman yang bebas dari bahan berbahaya dan cemaran Fisik, Kimia dan Bakteriologi itu…

Gebrakan Lasgita Inovasi Pencegahan Stunting Indonesia

Gerakan Bersama Wujudkan Kelas Gizi Balita Pemerintah Kabupaten Berau terus berupaya menekan angka stunting. Salah satunya dengan melakukan pencanangan Gebrakan Lasgita (Gerakan Bersama Wujudkan Kelas Gizi Balita) di Posyandu Karya Bhakti Jalan Karya Utama, Kelurahan Teluk Bayur Kecamatan Teluk Bayur, Senin (24/10/2022). Dari Laporan kinerja Bidang  Kesehatan Masyarakat  Tahun 2021 bahwa terdapat permasalahan berkaitan dengan…

Pencanangan Gebyar Bulan Timbang Resmi dibuka oleh Bupati Berau

Gebyar Bulan Timbang kembali dilaksanakan di Posyandu Cucak Rowo Kampung Maluang, Kecamatan Gunung Tabur.Turut hadir dalam kegiatan tersebut Bupati Berau, Sri Juniarsih Mas dan didampingi Asisten 1 Sekab Berau Hendratno, Camat Gunung Tabur, Danramil Gunung Tabur, Polsek Gubung Tabur, Kepala Kampung Maluang serta kepala OPD lainnya. Program ini merupakan salah satu upaya dalam menurunkan angka…

Bimtek Kader Keamanan Pangan di Kampung Wisata Bahari

BIDUK-BIDUK DAN GIRING-GIRING Adanya tantangan globalisasi yang mempengaruhi sistem perdagangan di Indonesia, mendorong perlunya peningkatan perlindungan masyarakat sebagai konsumen makanan daci risiko/ancaman peredaran produk yang tidak memenuhi syarat. BPOM menyadari bahwa upaya peningkatan derajat kesehatan masyarakat melalui pengawasan makanan yang beredar perlu didukung dengan pemberdayaan masyarakat untuk mewujudkan terciptanya konsumen cerdas yang dapat melindungi dirinya sendiri, keluarga,…